
Tampilkan Monas di Coachella, Rich Brian: Iya, Itu Ideku Sendiri
12 Jam yang lalu - Rapper asal Indonesia, Rich Brian dalam wawancaranya bersama Najwa Shihab mengakui idenya membawa visual Monas ke dalam setnya di Coachella.

NIKI Ungkap Alasan Bawain Lagu 'Sempurna' Saat Manggung di Coachella
13 Jam yang lalu - Dalam wawancaranya bersama Najwa Shihab, solois asal Indonesia, Niki Zefanya mengungkpkan alasannya bawain lagu 'Sempurna'.

7 Musisi Cewek Indonesia yang Bikin Lagu Khusus Untuk Anaknya
17 Jam yang lalu - Bikin karya untuk yang terkasih adalah sesuatu yang intim rasanya. Seperti yang dilakukan oleh 7 musisi cewek Indonesia ini nih!

Atlet Indonesia Gunakan TikTok untuk Tunjukkan Proses Bertanding di SEA Games Hingga Jadi Juara
1 Hari yang lalu - TikTok mengapresiasi kepercayaan yang telah diberikan sebagai pendukung resmi SEA Games ke-31 dengan bekerja sama dengan para atlet.

Tangga Lagu Indonesia 25 Mei 2022: Tulus Secara Keseluruhan Masih Mendominasi
1 Hari yang lalu - Tangga Lagu Indonesia 25 Mei 2022 masih berisi Tulus baik di Joox maupun Spotify, tapi Ziva Magnolya perlahan menyalip.

Sony Indonesia Rilis Headphone WH-1000XM5 dan LinkBuds S, Fungsinya Bikin Musik dan Aktivitas Sehari-hari Jadi Akur!
1 Hari yang lalu - Hari ini Sony Indonesia meluncurkan headphone noise cancelling nirkabel WH-1000XM5 serta model terbaru dari seri LinkBuds, yaitu LinkBuds S.

Nggak Sabar Datang Ke Indonesia, Westlife: Kita Bakal Ketemu di Acara Spektakuler!
2 Hari yang lalu - Terhitung udah sering ke Indonesia, Westlife tetap nggak sabaran nih buat nyapa lo para penggemar 11 Februari 2023 mendatang!

Elon Musk Ngajak Masyarakat Indonesia Migrasi ke Mars, Siapa Mau Join?
3 Hari yang lalu - CEO SpaceX dan Tesla, Elon Musk mengajak masyarakat Indonesia yang mau secara sukarela untuk pindah ke Planet Mars.

Dari Ketemu di Mandalika, Kini MS Glow for Men Dukung Tim MotoGP Gresini Italia
4 Hari yang lalu - Tim balap MotoGP Gresini Racing baru saja mengumumkan hadirnya brand skincare lokal Indonesia menjadi partner baru mereka.

Kpop Ternyata Bukan Fandom Terbesar di Indonesia, Masih Kalah Dengan Memasak dan Gaming
6 Hari yang lalu - Hakuhodo Institute of Lige and Living ASEAN (HILL ASEAN) memaparkan hasil riset mereka terkait fandom melalui sebuah forum virtual pada Kamis (19 Mei)

Interview HAI dengan si Remaja Viral Em Beihold: Bahas 'Numb Little Bug' Hingga Kemungkinan Tahun Depan ke Indonesia!
6 Hari yang lalu - Em Beihold menyiratkan pesan melalui 'Numb Little Bug' untuk para pendengar, kalo "it's ok untuk ngerasa sedikit capek sama hidup".

Mirip Nama Orang, Muncul Virus 'Hendra' yang Menular Lewat Kuda!
1 Minggu yang lalu - Muncul virus baru dari Australia yang bernama mirip seperti nama orang Indonesia, 'Virus Hendra' atau HeV.

Miris, CD Band Indie Lokal Dianggap Produk Ilegal dan Dilarang Dijual di Shopee Indonesia
1 Minggu yang lalu - Baru-baru ini toko merchandise band Omuniuum, mengungkapkan kasus yang tengah mereka hadapi terkait produk mereka yang di take down Shopee.

Jago Inovasi, Bisnis dan Komputer? Adikoeosoemo Hadirkan Beasiswa Pascasarjana Pertama di SMU untuk Mahasiswa Indonesia
1 Minggu yang lalu - Jago Inovasi, Bisnis dan Komputer? Adikoeosoemo Hadirkan Beasiswa Pascasarjana Pertama di SMU untuk Mahasiswa Indonesia

Tangga Lagu Indonesia 18 Mei 2022: Spotify Masih Tulus, Joox Dipuncaki Ziva Magnolya
1 Minggu yang lalu - Tangga Lagu Indonesia 18 Mei 2022 masih berisi Tulus baik di Joox maupun Spotify, tapi Ziva Magnolya perlahan menyalip.

Kisah Awal Karir Dion Wiyoko, Mulai Langganan Majalah HAI sampai Naksir Jessica Iskandar!
1 Minggu yang lalu - Aktor papan atas Indonesia, Dion Wiyoko menceritakan perjalanan awal karirnya di dunia entertainment dan ternyata doi langanan majalah HAI lho!

Bitcoin Marak di Indonesia, Begini Penjelasan Dosen Informatika UMM
1 Minggu yang lalu - Salah satu Dosen Informatika di Universitas Muhamadiyah Malang, Fauzi Dwi Setiawan Sumadi, jelaskan soal Bitcoin yang lagi tren di Indonesia.

Dari Kumpulkan Kebaikan di Ramadan, Anak-Anak Terdampak COVID-19 Diberi Bantuan Beasiswa Pendidikan
1 Minggu yang lalu - Frisian Flag Indonesia menyerahkan Dana Beasiswa Pendidikan untuk Bantu Anak-Anak Indonesia Terdampak COVID-19