Follow Us

8 Pekerjaan yang Punya Risiko Tinggi Bin Berbahaya, Berani Dijadiin Profesi?

Alvin Bahar - Jumat, 01 April 2022 | 10:05
Suka bermain game, kabir ke warnet, tapi Zetta pelajar SMM nggak lupa membantu pekerjaan ortu, termasuk mengejar cita-cita di bidang IT.
KOMPAS.com

Suka bermain game, kabir ke warnet, tapi Zetta pelajar SMM nggak lupa membantu pekerjaan ortu, termasuk mengejar cita-cita di bidang IT.

Teknisi Kelistrikan

Ada dua bahaya yang mengancam para teknisi kelistrikan. Ya, namanya juga teknisi kelistrikan, bahaya yang mengintai mereka nggak jauh dari tegangan listrik yang dayanya bisa mencapai ribuan volt.

Jangan bayangin film-film komedi yang aktor atau pemainnya terkena strum, yang membuat rambutnya berdiri atau kulitnya jadi gosong.

Di dunia nyata, jangan main-main dengan listrik, bung! Kita bisa kena luka bakar serius, atau bahkan langsung tewas dalam hitungan detik.

Bahaya yang kedua adalah para teknisi ini kebanyakan akan berurusan dengan ketinggian. Memasang dan ngebetulin kabel listrik di ketinggian beberapa meter dari atas tanah tentu beresiko buat keselamatan.

Salah melangkah, kita bisa tewas atau minimal mengalami patah tulang yang kemungkinan bisa menimbulkan cacat seumur hidup.

Asisten Sulap

Asisten sulap nggak cuma bertugas nemenin si pesulap di atas panggung aja. Pernah liat adegan si pesulap ditutup matanya, terus melemparkan pisau ke arah si asisten? Kebayang dong gimana bahayanya?

Meski si pesulap dan asistennya jadi satu kesatuan yang nggak bisa dipisahkan (halah!) lantaran mereka sering kerja bareng, tapi nggak menutup kemungkinan human error bisa aja terjadi.

Di beberapa kasus di luar negeri sana, beberapa asisten sulap harus mengakhiri nyawanya di atas pentas yang justru memberi kehidupan buat dia dan si partner sulap.

Ada yang salah perhitungan sampai membuatnya terpotong gergaji mesin dan yang lainnya.

Penambang Minyak Dasar Laut

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest