Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Niat Hati Nonton Band Cover Oasis, Puluhan Orang Nggak Bisa Pulang akibat Badai Salju

Hanif Pandu Setiawan - Selasa, 30 November 2021 | 20:42
Noasis.
@NoasisOfficial/Twitter

Noasis.

Dari kejadian itu, seorang pria yang menjalani perawatan dialisis dievakuasi oleh tim penyelamat gunung. Sementara pengunjung pub lainnya, termasuk para member Noasis terdampar hingga Senin (29/11/2021) pagi.

Beberapa pengunjung pub mengatakan bahwa mereka bermaksud berkemah di luar untuk akhir pekan. Namun pihak pub membuatkan ruang untuk mereka di dalam ruangan karena tenda mereka hancur oleh badai salju.

Hields mengatakan para tamu yang terdampar pun disuguhi set ekstra dari Noasis. Selain itu, mereka juga dihibur dengan permainan, karaoke, dan nyanyian lagu Natal.

Nicola Townsend, manajer umum penginapan mengungkapkan,mayoritas pengunjung akhirnya bisa pulang padaSenin pagi setelah petugas membersihkan jalan yang terhalang. (*)

Baca Juga: Noel Gallagher Akui Karier Solo Liam Lebih Sukses dari Dirinya

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x