Follow Us

3 Cara Bedain Gejala Sakit Kepala Biasa dan akibat Covid-19 Omicron

Hanif Pandu Setiawan - Senin, 28 Februari 2022 | 09:05
Ilustrasi sakit kepala
Wikimedia

Ilustrasi sakit kepala

Nah, ketika terinfeksi Omicron, rasa sakit bisa dirasakan di kedua sisi kepala.

  1. Sakit kepala disertai peradangan
Menurut para ahli, sakit kepala dalam kasus Omicron bisa menjadi reaksi peradangan tubuh saat melawan virus.

Ketika virus berkembang biak di sistem pernapasan, virus juga memengaruhi sinus yang menyebabkan peradangan.

Hal yang sama terjadi pada varian Omicron di mana sakit kepala biasanya terjadi disertai dengan peradangan pada sinus. (*)

Baca Juga: Mau Omicron Turun atau Naik, Christian Sugiono Tetap Lakukan 5 Kebiasaan Ini di Masa Pandemi

Source : Times of India

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest