Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Cara Meredam Stres Biar Nggak Berdampak Buruk ke Kesehatan

Hanif Pandu Setiawan - Minggu, 21 Maret 2021 | 20:10
Ilustrasi stres yang bisa berdampak pada kesehatan.
Pixabay

Ilustrasi stres yang bisa berdampak pada kesehatan.

HAI-Online.com – Stres merupakan hal yang sangat wajar dialami manusia, apalagi di masa pandemi kayak sekarang ini.

Namun ingat, stres dapat berpengaruh bagi kondisi tubuh dan mental kita jika kita menyepelekannya.

Berdasarkan data NDTV Health, stres yang nggak terkontrol dapat memengaruhi sistem kekebalan, pola tidur, tekanan darah, dan kesehatan jantung lho, sob.

Nah buat ngatasinnya, adabeberapa cara sederhana buat meredam stres yang bisa kalian coba.

Baca Juga: Kebangun Tengah Malem dan Nggak Bisa Merem Lagi? Coba 5 Tips Ini

Berikut 5 cara meredakan stres agar nggak berpengaruh pada kesehatan fisik dan mental kalian, sebagaimana dilansir dari Kompas.com.

1.Bikinrutinitasbuat diri sendiri

Rutinitas itu berguna sebagai panduan kalian dalam menjalani hari.

Nentuin rutinitas akan memungkinkan pikiran dan tubuh kalian mengikuti jadwal tetap. Hal ini juga akan membantu kalian lebih fokus.

2. Konsumsi makanan sehat

Makan sehat nggak hanya menunjang berat badan dan kekebalan tubuh. Banyak riset membuktikan bahwa apa yang kita konsumsi turut menentukan kesehatan mental.

Makanan yang kita konsumsi juga turut menentukan suasana hati, perilaku, dan kognisi kita lho, sob.

Source : KOMPAS.com

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x