Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Waspada, 10 Tanda di Kaki Ini Bisa Menunjukkan Kita Idap Penyakit Kronis

Alvin Bahar - Minggu, 15 November 2020 | 11:31
Ilustrasi garis di kuku kaki
The Mighty

Ilustrasi garis di kuku kaki

HAI-ONLINE.COM - Sejumlah penyakit tertentu ternyata bisa dideteksi lewat kondisi yang ada di kaki kita lho.

Kalau kita menemukan beberapa tanda di kaki, jangan dianggap remeh ya, guys!

Karena bisa jadi kita mengidap penyakit yang bisa membahayakan.

Dilansir Intisari Online, ini 10 tanda di kaki yang menunjukkan kita menderita penyakit serius!

Baca Juga: Industri Musik Metal Berduka, Eks Vokalis Band Noxa Tonny Christian Pangemanan Alias Atenk Meninggal

1. Kaki kering dan bersisik

Kondisi kaki ini bisa menunjukkan masalah tiroid, apalagi jika pelembap bahkan nggak bisa membantu kaki kita lebih baik.

Ketika kelenjar tiroid (kelenjar berbentuk kupu-kupu di pangkal leher) bergerak ke atas, nggak menghasilkan hormon tiroid, yang mengontrol laju metabolisme, tekanan darah, pertumbuhan jaringan, dan pengembangan sistem kerangka dan saraf.

Masalah tiroid menyebabkan kekeringan parah pada kulit, jelas Marlene Reid, DPM, spesialis kaki di Naperville Illinois, seperti dilansir dari lamanReader’s Digest.

Kalau kita mengalami hal ini disarankan untuk segera periksa ke dokter untuk memastikan tiroid kita baik-baik aja.

2. Jari kaki botak

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x