Untuk diketahui, Hammersonic telah mengunmumkan beberapa headliner yang bakal tampil di jadwal pengganti di tahun 2021.
Sejauh ini, nama-nama yang bakal fix tampil adalah Slipknot, Suicide Silence, Black Flag, Lacuna Coil, dan Trivium.
Line-up tersebut sejauh ini masih sama dan sesuai ekspektasi para fans selepas gelaran metal akbar tanah air itu harus menunda agendanya di tahun 2020 ke Januari 2021 akibat pandemi corona.(*)