Kita harus tetap mewaspadai jus buah dalam kemasan, karena buah yang digunakan bukanlah buah asli melainkan perisa dengan kadar gula yang tinggi.
Baca Juga: Rayakan Ultah, Rambut Cowok Ini Malah Kebakar Pas Disemprot Snow Spray Temannya
Daging Olahan
Daging memang salah satu sumber protein yang dibutuhkan oleh tubuh.
Namun hal itu hanya ditemukan di daging asli, bukan daging olahan.
Daging olahan seperti sosis dan nugget mengandung protein buatan. Bahkan, dalam proses pembuatannya, tak jarang yang menggunakan bahan kimia sebagai bahan campurannya.
Karena itu, jika kamu terlalu sering memakan daging olahan, bahan kimia tersebut akan menumpuk di dalam tubuh.
Akibatnya, sistem saraf tergangu dan kita sulit mengingat dan mengelola sesuatu.
Jadi, sebaiknya kurangin makanan ini, ya. Lalu seimbangkan dengan sayur dan buah-buahan.
Baca Juga: Ratusan Burung Bangkai di Afrika Barat Mati secara Tiba-tiba, Penyebabnya Masih Misterius
Teh dan Kopi