Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dari Ngobrolin Karir Sampai Sejarah Musik, Ini 5 Podcast yang Diisi Oleh Musisi Punk

HAI Internship - Kamis, 04 Juli 2019 | 19:20
Iggy Pop
Montreux Jazz

Iggy Pop

2. Stay Free: The Story Of The Clash

Seri kedelapan bagian dari podcast Stay Free: The Story Of The Clash ini ada di Spotify secara eksklusif merinci sejarah band yang bertingkat, serta evolusi mereka dari bermain punk menjadi tersebar dengan reggae, jazz, funk dan dub.

Saat Chuck D bergabung dengan Public Enemy, dia memang tidak secara inheren menjadi punk dalam hal genre.

Pada podcast ini, Chuck D menyela narasi untuk menggambarkan perbandingan antara hip-hop dan punk rock. Dia menyatakan bahwa kedua genre tersebut sangat mirip dari apa yang kita kira.

Chuck D juga mengatakan tentang pendekatan mereka, bahwa "Public Enemy jelas mencari suara yang tidak populer."

Baca Juga: Tiga Legenda Hip-hop: Wu-Tang Clan, Public Enemy, dan De La Soul Bakal Tur Bareng!

"Maksudku, ketika aku membuat 'Public Enemy No.1' itu adalah seluruh nada yang mengalir dalam rekaman. Sepertinya kami tidak peduli apakah anda menyukai kami atau tidak. Sebenarnya, kami ingin anda membenci kami."

3. Jonesy’s Jukebox

Sang gitaris rock dari band Sex Pistols, Steve Jones mungkin sepertinya nggak pernah membayangkan kalo dia bakal jadi seorang DJ untuk radio publik.

Baca Juga: Kata Johnny Rotten, Biopic Sex Pistols Yang Mau Dibikin itu Nggak Resmi

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x