Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sama Kuatnya! Ini 4 Kakak Adik dalam Anime, Mana yang Jadi Favorit Lo?

Reinaldy Royani - Selasa, 25 Oktober 2022 | 21:00
4 karakter kakak adik di anime yang sama-sama kuat
Anime Naruto Shippuden

4 karakter kakak adik di anime yang sama-sama kuat

3. Sanemi dan Genya (Demon Slayer)

Sanemi Shinazugawa dan Genya Shinazugawa

Sanemi Shinazugawa dan Genya Shinazugawa

Dua bersaudara keluargaShinazugawa ini diceritakan sebagai saudara yang nggak akur. Sang kakak Sanemi, yang menjadi Hashira Angin bahkan nggak mau mengakui keberadaan sang adik, Genya.

Sementara, Genya yang mengagumi kakaknya mengikuti jejaknya dengan bergabung dalam pasukan pemburu iblis.

Baca Juga: Gercep, Trailer Season 3 Resmi Dirilis, Fans Demon Slayer Merapat!

4. Zeke dan Eren (Attack on Titan)

Zeke Yeager dan Eren Yeager

Zeke Yeager dan Eren Yeager

Meskipun dilahirkan bukan dari ibu yang sama, Eren dan Zeke merupakan keturunan Grisha Yeager. Zeke merupakan anak pertamanya dari hubungan dengan keluarga kerajaan Dina Fritz saat masih berada di luar tembok.

Sementara, Eren lahir dari hubungan Grisha di dalam tembok bersama Carla. Eren dan Zeke sama-sama punya peran penting dalam season terakhir Attack on Titan.

Zeke punya darah bangsawan untuk mengaktifkan kekuatan founding titan yang bersemayam dalam tubuh adiknya, Eren.

(*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x