"Ketika itu Slankers dan OI, ya tapi OI itu lebih radikal sih," tutur Armand Maulana.
Untungnya, aksi semacam itu nggak lagi berlanjut hingga saat ini setelah acara musik mulai menjamur di stasiun-stasiun TV Tanah Air.
"Tapi Slankers itu karena mungkin dicekokin setiap hari kali ya kayak Dahsyat, Inbox gitu ya ada (musik) dangdut-lah, pop-lah, segala macam gitu nah mereka tuh jadi bias gitu," tandasnya.
Ia menambahkan, "Nah, sekarang mah kalau festival gitu (seperti) Soundrenaline gitu sudah santai aja. Slank nyanyi, ada GIGI, Dewa 19, nyanyi gitu.” (*)
Baca Juga: Ivanka Puji Ari Lasso yang Berani Manggung Sendirian Pasca Keluar dari Dewa 19
Artikel ini telah tayang diKompas.comdengan judul "Kenang Armand Maulana Ketika Slankers Pilih Duduk Saat GIGI Manggung"