Follow Us

5 Versi Surf Rock untuk Lagu Black Metal Klasik, Cocok Buat Mantai Tanpa Mengurangi Kadar Kegelapanmu

Mohammad Farras Fauzi - Senin, 03 Januari 2022 | 16:54
Ilustrasi peselancar asal Nordik di California pada tahun 1965
Flickr Commons Licenses by Bill Aplin

Ilustrasi peselancar asal Nordik di California pada tahun 1965

The Burzumz - Ea, Lord of the Waves

Sama seperti The Gorgoroths, lagu milik The Burzums ini kental dengan nuansa darkwave yang gelap, repetitif, dan menyelam sangat dalam, masih mengilhami versi asli dari lagu Burzum yakni 'Ea, Lord of the Depths'.

Bayangkan kalian sedang ada di tengah perjalanan malam hari di tepi pantai sebelah selatan Pulau Jawa dan mendengarkan lagu ini, perasaan semangat dan segan sekaligus bakal mendominasi raga dan pikiranmu.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Album Norwegian Black Metal Terbaik di Luar Radar Kalian, Nyebutin Namanya Aja Udah Susah

Kalian pasti masih inget kan sama rekomendasi HAI untuk 5 artis black metal keren dari dataran Nordik? Tentu masih sah banget untuk siapa pun untuk dengerin artis-artis tersebut.

Namun seperti udah kami sebutkan sebelumnya, untuk lo yang pengen pergi ke pantai dan berselancar dengan daftar putar yang cocok dengan kadar kegelapanmu, maka artikel ini adalah kuncinya.

Kapan lagi kalian bisa tetap stay trve bvt kvlt at the same time, ya kan?

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest