"Gue saat masuk di Slank, gue kan udah ketemu sama orang yang udah make, gue jelas ngeliat sisi asiknya dong. Saat mereka sembuh, gue berusaha nyari nih, apa sih benang merahnya yang sama. Karya maksud gue. Oh ternyata mereka tetap bikin mikir ya," tuturnya.
Ketika Slank sembuh total dari narkoba di tahun 2000, Ridho mengaku begitu senang bisa melihat kelakuan normalnya ketika nggak menggunakan narkoba. Sejak saat itu, Ridho masih terus memperkuat band tersebut hingga kini. (*)