Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

BTS Pop Up Store 'Map of The Soul' Resmi Dibuka, Jual Barang Kesukaan Army Cuma 3 Bulan Lamanya

Al Sobry - Kamis, 09 Desember 2021 | 08:16
BTS Pop Up Store 'Map of The Soul' di Senayan City, Jakarta Selatan.
Grid.ID / Hana Futari

BTS Pop Up Store 'Map of The Soul' di Senayan City, Jakarta Selatan.

Pop Up Store BTS "Map of The Soul" di Jakarta ini bukan yang pertama, store interaktif ini merupakan yang ke-9 digelar secara global sekaligus penutup untuk rangkaian showcase pertama mereka.

Sebelum Jakarta, showcase Pop Up Store BTSbertema "Map of The Soul" pernah digelar di Korea Selatan, Jepang, Singapura, Thailand, Filipina, Malaysia, Taiwan dan Mongolia. (*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x