Sementara itu, pada bulan Mei dilaporkan bahwa Dua Lipa juga sudah memikirkan tentang album ketiganya, menurut bos label rekamannya.
Penyanyi ini merilis 'Future Nostalgia' yang sangat sukses di awal tahun 2020 dan mengatakan pada bulan berikutnya bahwa dia akan memikirkan album ketiga lebih cepat daripada yang diperkirakan. (*)
Baca Juga: Dua Lipa Dikabarkan Sudah Mikirin Proyek Album Ketiganya