Cher juga menjadi artis wanita dengan paling banyak single nomor satu dalam sejarah Amerika. Dia kemudian terjun ke dunia akting dan diketahui memberikan dukungan terhadap hak-hak LGBTQ serta pencegahan HIV/AIDS.
Baca Juga: Trailer Venom 2 Resmi Dirilis, Munculkan Sosok Carnage Musuh Venom