1. NICOBO memiliki sensor untuk mendeteksi saat dielus atau dipegang.2. Ia suka berjemur dan bereaksi terhadap cahaya yang kuat.3. Dilengkapi dengan kamera yang dapat mengenali wajah manusia.4. Robot ini memiliki beberapa mikrofon untuk mengenali arah suara berasal dan untuk memahami kata-kata yang diucapkan.5. Bertenaga baterai yang dapat dicas, bertahan selama 2-3 jam dengan sekali pengisian daya.6. Bentuknya hampir bulat dengan diameter sekitar 21-23 cm dan berat sekitar 1,2 kg.
7. Robot ini membutuhkan koneksi Wi-Fi dan aplikasi smartphone untuk IOS / Android.
NICOBO diharapkan tersedia mulai Maret bagi mereka yang mendanai proyek tersebut. Pada saat promosi dan kampanye produk telah melampaui target sasarannya.
Melihat betapa suksesnya promosi tersebut, banyak orang yang berharap robot NICOBO yang mirip kucing ini akan diproduksi secara massal di kemudian hari. (*)
Baca Juga: Inilah 5 Kota dengan Koneksi Internet Paling Cepat di Indonesia