Follow Us

Jangan Terjebak 10 Tanda Kamu Jalani Toxic Relationship, Cek Kondisi Diri dan Pacar Ya

Al Sobry - Minggu, 01 November 2020 | 20:10
Jangan Terjebak 10 Tanda Kamu Jalani Toxic Relationship, Cek Kondisi Diri dan Pacar Ya
Tyla

Jangan Terjebak 10 Tanda Kamu Jalani Toxic Relationship, Cek Kondisi Diri dan Pacar Ya

3. Pacaran tapi banyak larangan

Pacar yang melarang atau membatasi ruang pergaulan kamu sebaiknya diberi peringatan, deh.

Pasalnya status pacar itu belum berhak menentukan jadwal bertemu teman, apalagi kalo belum apa-apa udah mau misahin kamu dengan teman-teman dekat.

Kalo sampai kamu dihalang-halangi, tentu hidup kamu jadi sepenuhnya terikat dengan dia, dan itu sangat nggak sehat.

4. Sering mengatur keuangan

Pacar kamu kan bukan manajer,_kecuali memang benar ya.

Jadi yang masih jalani hubungan pacaran dan belum menjadi pasangan resmi, maka belum sah nih untuk kamu saling mengetahui dan mengatur kondisi keuangan bersama.

Kalo saat jadi pacar saja sudah selalu mengontrol dompet kamu, yakin deh hubungan itu sudah nggak murni perasaan lagi.

Baca Juga: Liburan Tipis-tipis di Jakarta, Ada 5 Pilihan Tempat Piknik di Ibu Kota Cocok untuk Akhir Pekan

5. Melacak mengintip ponsel pacar

Pasangan yang selalu membuka pesan, email, media sosial, dan semua aplikasi di ponsel kekasihnya perlu dihindari, guys!

Emang, banyak yang sering begini, dalihnya "transparansi" dalam suatu hubungan. Eits, jangan terjebak yang kayak gitu, kamu masih berhak lho punya privasi mengenai apa yang ingin kamu bagi dengan pacar dan apa yang tidak.

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest