Baca Juga: Punya Kebiasaan Aneh Benturin Kepala di Pohon Sampe Berdarah, Pria Ini Ungkap Alasan Khususnya
2. Update hanya menggunakan Wi-Fi
Selanjutnya kamu bisa melakukan pengaturan pada sistem aplikasi yang tersedia di Play Store atau App Store.
Lakukan pengaturan update aplikasi hanya dengan menggunakan Wi-Fi.
Kita kerap kali menghindahkan hal tersebut tapi sebenarnya ini adalah salah satu cara yang penting untuk bisa menghemat kuota internet di masa pandemi seperti sekarang.
Baca Juga: Novel Percy Jackson Bakal Diadaptasi Jadi Serial Tv Disney Plus
3. Atur Situs Pencarian ke Mode Ringan
Cara selanjutnya adalah dengan menggunakan mode ringan pada situs pencarian seperti Google Chrome.
Langkah pertama yang bisa kamu lakukan untuk hal ini adalah dengan membuka aplikasi Chrome.
Lalu, klik titik tiga yang ada di sebelah kanan atas dan pergi ke menu "Setelan" yang ada di bagian bawah.
Kemudian, silakan pergi ke tab "Lite Mode" atau mode ringan dan aktifkan dengan cara mengetuk tombol bulat di antar-muka layar hp kamu.