“Penglihatannya membaik dalam dua minggu.Kami tak tahu apa penyebabnya, mungkin campuran obat yang ia dapatkan selama waktu itu,” ujar Agnieszka Wisniewska, juru bicara Independent Public Provincial Hospitalkepada Polsat News.
Kasusunik Goraj ini awalnya dilaporkan pada tahun 2018, tapibaru mendapat perhatian setelahdiberitakan oleh media besar padaakhir bulan lalu.
Baca Juga: Cuma Jalan Kaki Bisa Bakar Lemak, Tapi Ada Tips Jitunya Biar Maksimal
Sampai hari ini, tak ada yang tahu persis apa yang menyebabkan penglihatan pria itu bisa kembali.
Namun,beberapa ahli medis berspekulasi bahwa itunggak ada hubungannya dengan kecelakaan yang dialaminya, tapi lebih kepada dosis besar antikoagulan yang dicampur dengan obat-obatan lain.