Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

6 Alasan Kenapa Makan Pakai Tangan Lebih Baik dan Sehat dari Sendok

Dio Firdaus - Rabu, 18 Desember 2019 | 20:20
Makan dengan tangan.
Tipsavyy

Makan dengan tangan.

Bantu tubuh lebih cepat kenyang

Ditulis dalam jurnal Appetite, ditemukan bahwa orang yang makan cemilan dengan tangan sambil nonton atau membaca bakalan lebih cepat kenyang, lho!

Dengan kata lain, penelitian tersebut menemukan bahwa makan dengan tangan membuat kita lebih cepat kenyang dan puas daripada makan dengan alat makan, seperti sendok dan sumpit.

Artinya, kita juga bisa lebih gampang menurunkan berat badan, deh!

Baca Juga: Pemulung Mendadak Kaya Karena Temukan Bongkahan yang Harganya Rp 9 Miliaran

Melancarkan pencernaan

Dalam kitab Weda, tangan dan jari kita termasuk salah satu organ yang paling penting.

Jari kita juga punya elemennya masing-masing, yaitu jempol yang me, telunjuk yang melambangkan angin, jari tengah yang melambangkan api, jari manis yang melambangkan air, dan kelingking yang melambangkan tanah.

Ketika kita makan pakai tangan, kelima jari dan kelima elemen tersebut akan menstimulasi bagian perut dan bikin pencernaan jad lebih lancar!

Selain itu, pada tangan kita juga ada bakteri yang melindungi tubuh kita dari beragam ancaman. Jadi kalau kita makan pakai tangan, bakteri tersebut ikut masuk ke dalam tubuh dan menjaga tubuh kita dengan lebih baik, deh!

Mencegah diabetes tipe 2

Berdasarkan penelitian dari Clinical Nutrition, ditemukan bahwa orang yang punya diabetes tipe 2 ternyata makan lebih cepat dan lebih sering makan dengan alat makan daripada makan dengan tangan.

Source : cewekbanget.grid.id

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x