"Aku sedih karenaaku membuang dua atau tiga gelar juara begitu saja selama karierku," tutur Rossi melanjutkan.
"Sebenarnya,aku membuang dua gelar dan satunya lagiaku dikalahkan, intinya ada tiga.Aku khawatir dia segera menyamai prestasiku dengan sembilan gelar," pungkasnya.
Artikel ini telah tayang diKompas.comdengan judul "Rossi Kecewa Tidak Bisa seperti Marquez di Masa Jaya."