"Kita sibuk bekerja untuk memastikan saya terus ke paruh kedua musim ini. Aku berharap seluruh tim menjalani istirahat yang cukup karena perjuangan sangat panjang 12 balapan dan semua orang telah bekerja sangat keras. Saya berterima kasih kepada mereka untuk pekerjaan yang baik sejauh ini," kata Rio dilansir Planet F1.
Jika Rio gagal untuk menemukan dana yang diperlukan untuk tetap berada di F1, diperkirakan bahwa Manor akan beralih ke pebalap cadangan mereka, Alexander Rossi untuk paruh kedua musim 2016.