Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Edisi 10 November 2022, 5 Rekomendasi Lagu Metal Bertema Pahlawan!

Reinaldy Royani - Kamis, 10 November 2022 | 19:05
5 rekomendasi lagu metal bertema pahlawan
Wikipedia

5 rekomendasi lagu metal bertema pahlawan

3. DragonForce -'Heroes of Our Time'

'Heroes of Our Time'diambil dari album'Ultra Beatdown'yang banyak orang bilang kalo ini adalah sekuel dari'Through the Fire and Flames'.

Dilansir dariGenius,kedua lagu ini memang punya fokus yang sama yaitu tentang konflik surga dan neraka atau baik dan buruk.

Baca Juga: Metalcore Heroes! Rekomendasi Lagu Metal Terbaru dari August Burns Red Feat Jesse Leach dari Killswitch Engage!

4. Metallica -'Disposable Heroes'

Salah satu lagu Metallica dari album ketiganya,'Master of Puppets'ini bertemakan manipulasi dan ketidakberdayaan.

'Disposable Heroes'mengritik sistem perang dan kematian yang seolah-olah memojokkan pejuangnya.

5. Motorhead -'Heroes'

Yap, lagu ini sebenarnya adalah lagu klasik dari David Bowie yang di-cover oleh Lemmy dkk.

'Heroes'versi Motorhead direkam saatlive sessionalbum'Bad Magic',namun akhirnya nggak jadi dirilis. 2 tahun setelah kematian Lemmy, mereka akhirnya merilis versi ini dalam kompilasi'Under Cover'.

(*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x