Follow Us

5 Band Punk Asal Bali Selain Superman Is Dead Yang Perlu Lo Tau

Bagas Rahadian - Kamis, 18 Februari 2021 | 18:00
Superman Is Dead
HAI

Superman Is Dead

Seperti SID dan sejumlah band rock Bali lainnya, The Dissland juga lantang menyuarakan isu sosial dan konservasi alam untuk Pulau Dewata.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Band Pop Punk Indonesia Kalo Lo Suka Neck Deep

3. Timah Panas

Wara-wiri di skena punk Bali sejak 2007, Timah Panas menjadi salah satu unit hardcore punk terkemuka asal kota Denpasar.

Bergerak di arus musik punk Pulau Dewata, band beranggotakan Fitry (vocal), Emost dan Arik (gitar ), Glebug (bass) dan Lego (drum) menawarkan warna yang lebih cadas dalam musiknya.

Timah Panas kembali meramaikan kancah musik indie Bali dan tanah air pada 2020 lalu dengan single terbaru bertajuk DOSA.

4. Pokoke

Selain Superman Is Dead, skena punk Bali di medio 90an turut membesarkan band bernama Pokoke.

Tercatat sebagai salah satu dedengkot punk Bali, Pokoke menghadirkan musik punk raw ala Sex Pistols.

5. Scared of Bums

Editor : Alvin Bahar

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest