Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Suka Ngadem Lama-lama di AC Pas Cuaca Panas? Waspadai 8 Bahayanya

Ricky Nugraha - Rabu, 30 Oktober 2019 | 18:20
Ilustrasi AC
Freepik/lifeforstock

Ilustrasi AC

Tingkat dehidrasi lebih tinggi di ruangan dengan AC jika dibandingkan dengan ruangan-ruangan atau tempat-tempat lainnya. AC menyedot lebih banyak kelembapan dari ruangan sehingga orang yang berada di ruangan tersebut akan mengalami dehidrasi.

4. Masalah-masalah pernapasan

Berada di tempat dengan AC dalam waktu yang lama juga dapat menyebabkan masalah-masalah pernapasan pada hidung, tenggorokan, dan mata.

Seringkali orang-orang mengalami tenggorokan kering, rhinitis, dan penyumbatan hidung. Rhinitis adalah kondisi yang menyebabkan inflamasi dari membran lendir dari hidung. Penyakit ini disebabkan oleh infeksi virus atau reaksi alergi.

5. Asma dan alergi

AC dapat memperburuk kondisi pada orang yang memiliki asma atau alergi-alergi. Bagi beberapa orang yang sensitif, tinggal di dalam ruangan dapat membantu menjaga dari polutan.

Namun, bagi sebagian lainnya mungkin sebaliknya. Jika ACnggK dibersihkan dengan baik, penggunaannya dapat meningkatkan risiko yang memicu semakin buruknya asma dan alergi-alergi.

Baca Juga: Begadang dan Minum Soda Bikin Sperma Rusak, Cek 5 Kebiasaan Buruk Lainnya!

6. Penyakit-penyakit infeksius

Terlalu berada di ruangan dengan AC juga dapat mengakibatkan keringnya bagian hidung. Iritasi pada membran lendir juga dapat terjadi. Ketiadaan lendir pelindung dapat membuat kerentanan terhadap infeksi virus meningkat.

7. Sakit kepala

Mengalami dehidrasi karena AC dapat menyebabkan sakit kepala dan migrain. Dehidrasi adalah pemicu sakit kepala yang seringkali diabaikan.

Source :Kompas.com doctor.ndtv.com

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x