Kemunculan kostum ini pertama kali ada di Spider-Man Noir (dalam komik yang terbit tahun 2009), namun kostum ini diceritakan ada di tahun 1933 di mana pakaian tersebut dibuat dalam keadaan krisis ekonomi di Amerika Serikat.
Baca Juga: Tony Stark Adalah Kita
Wajar kalo bentuknya sederhana, meski demikian ada perbedaan besar dalam desain keseluruhan dari kostum Noir di komik dengan filmnya.
Dan jangan salah, meksi penampakannya sederhana kostum buatan S.H.I.E.L.D ini juga punya kecangihan tersendiri, meskipun belum dimaksimalkan Peter.
So, kalo kamu udah nonton filmnya, kamu bakal ikut memfavoritkan kostum yang ini atau suit lainnya? (*)