Follow Us

Ini Deretan Senjata PUBG Mobile yang Bikin Chicken Dinner Lebih Gampang

Dio Firdaus - Sabtu, 09 Maret 2019 | 17:30
Senjata PUBG
PUBG

Senjata PUBG

Shotgun

S12K

S12K

Shotgun menjadi alternatif terbaik sebagai senjata jarak dekat, karena senjata ini memiliki damage yang besar banget, spAcer, dan untuk shotgun terbaik jatuh ke S12K. Alasannya simpel, karena shotgun ini memiliki recoil yang kecil, sehingga pas banget untuk kamu yang masih merasa tingkat akurasi kamu masih rendah.

Sniper

AWM

AWM

Tentunya kamu sudah tahu kan apa kegunaan dari senjata jenis ini? Yap, apalagi kalau bukan untuk menembak jarak jauh, bahkan sangat jauh. Untuk sniper sendiri, AWM sudah pasti menjadi senjata terkuat. Karena senjata ini adalah satu-satunya senjata PUBG yang bisa membunuh musuh dengan satu peluru saja, sekalipun musuh menggunakan helm level 3.

Semi Sniper (DMR)

MK14

MK14

DMR atau Designated Marksman Rifles adalah senjata yang mengisi gap antara assault rifle dan sniper. Jelasnya, senjata ini memiliki karakteristik jarak tembak yang lebih pendek dari sniper tapi damage yang lebih besar dari assault rifle. DMR terbaik adalah MK14. Memiliki jarak tembak yang terjauh dari DMR lainnya dan memiliki base damage 61 yang merupakan terbesar diantara semi sniper lainnya.

Light Machine Gun

M249

M249

Ini adalah tipe senjata yang memiliki fire rate seperti SMG dan damage seperti assault rifle. Untuk saat ini, LMG terbaik adalah M249 karena tidak ada yang bisa mengalahkan M249. Kenapa? Sebab senjata ini memiliki kapasitas ammo terbesar, yakni 100 buah peluru 5.56 mm. Tapi sama seperti AWM, untuk mendapatkan M249 ini kamu harus mencari air drop yang diturunkan oleh pesawat.

Halaman Selanjutnya

Melee

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest