HAI-ONLINE.COM - Serial anime Naruto dikenal dengan jalan ceritanya yang seru dan bikin penasaran, begitupula dengan kekuatan-kekuatan ninja dari karakternya yang bikin kita jadi ketagihan nonton.
Kalau udah ngomongin kekuatan ninja di Naruto, pasti kita ngomongin Hokage, yang merupakan ketua atau pemimpin dari Desa Konoha.
CEK JUGA: Ini 7 Karakter Anime Cewek Tercantik dalam Sejarah, Ada yang Favorit Kamu, Nggak?
Hokage dipilih berdasarkan kekuatannya. Biasanya, shinobi terkuatlah yang dipilih jadi Hokage.
Sejauh ini, terdapat 7 hokage yang ada dalam serial itu. Yuk kita lihat siapa aja mereka dan juga kemampuan ninjanya yang kuat-kuat itu.
1. Hashirama Senju
Hashirama Senju adalah Hokage pertama yang dimiliki Konoha. Ia sering disebut sebagai Tuhan Shinoba karena kemampuan ninja nya nggak ada yang bisa menandingi.
Ia dianggap bisa mengontrol monster berekor delapan kala itu. Bahkan, Madara sekalipun mengakui kehebatannya.
2. Tobirama Senju
3. Hiruzen Sarutobi