Tak hanya itu, kita yang memiliki hobi juga diberikan akses yang mudah kepada pembeli. Hanya bermodal smartphone, kita bisa membuka toko dan menjual produk kita sendiri, entah itu baju, sepatu, atau pernak-pernik unik buatan sendiri. Tidak sedikit kisah-kisah pengusaha sukses yang berawal dari layanan e-Commerce. Apalagi, kini lapak jualannya beragam: Tokopedia, Bukalapak, Kaskus, Shopee, dll.. Masing-masing laman memiliki keunggulan masing-masing. Tinggal pilih dengan bijaksana.
3.Dibayar untuk Membuka Ponsel?
Berbisnis tak perlu menghasilkan banyak uang. Sudah cukup baik apabila kita bisa menutup pengeluaran seperti beli pulsa, voucher game, dan pulsa listrik tanpa harus minta uang pada orangtua. Untungnya, ada aplikasi lockscreen reward seperti Ayoslide yang memberimu poin untuk hanya dengan membuka lockscreen ponselmu.
Tiap kali membuka lockscreen ponsel dan menjalankan misi, Ayoslide akan memberimu poin. Apabila sudah terkumpul, poin tersebut dapat ditukar langsung menjadi pulsa, token PLN, atau voucher game. Jadi, kamu bisa internetan dan main game sepuasnya tanpa harus mengeluarkan uang dan menghadapi iklan-iklan yang mengganggu. Tertarik? Kamu bisa langsung download Ayoslide di sini!