Ternyata juga, kulit berjerawat itu bisa disebabkan oleh obat tertentu yang dikonsumsi dalam keseharian.
Misalnya obat depresi yang mengandung steroid maupun obat-obatan lain untuk epilepsi.
Untuk menangani dua hal ini, yaitu menghindari minum obat depresi dan menolak efek obat yang dikonsumsinya, kamu perlu mencari pengobatan yang lain tanpa bahan kimia. Misalnya obati depresi dan stress dengan banyak healing atau jalan-jalan. Sering minum air putih dan meditasi.
Semoga stress hilang, jerawat minggat. (*)