Follow Us

Untuk Hibur Diri dan Cari Inspirasi, Ini 4 Video di Youtube Shorts yang Wajib Kamu Tonton

Fathia Yasmine - Rabu, 30 November 2022 | 11:52
Video Youtube Shorts Tanboy Kun
DOK. Youtube

Video Youtube Shorts Tanboy Kun

Baca Juga: Rekomendasi Lagu Metal dari Video Klip Terbaru Rammstein, 'Adieu'

3. Buat nasgor pedas ala Tanboy Kun

Siapa yang tak kenal dengan youtuber kuliner Tanboy Kun? Melalui video shorts miliknya, Tanboy memperlihatkan cara membuat nasi goreng (nasgor) terpedas yang pernah ia buat. Rupanya, kunci untuk membuat nasgor ini ada pada bumbu Carolina Reaper. Lalu, bagaimana cara membuatnya? Yuk, simak melalui tautan ini.

4. Balon tiup isi air

Video lain yang tak kalah lucu adalah balon tiup isi air dari YouTuber Dewi Vanov. Lewat video shorts-nya, ia berhasil membuat kreasi balon tiup legendaris dan mengisinya dengan air minum. Video kreatif ini bahkan sudah mengantongi satu juta viewers, lho. Berikut link videonya.

Selain keempat video di atas, kamu juga bisa menemukan video shorts menarik lainnya dengan mengetik #AdaDiShorts. Selain menonton video, kamu juga bisa ikutan #AdaDiShorts Challenge dari XL untuk mendapat sejumlah hadiah menarik.

Baca Juga: Bingung Nggak Dapet Tiket Konser Dewa 19? Kini Baladewa Bisa Tonton Streaming di Video Legend TV!

Terdapat beberapa kategori, yakni Untuk mengikuti challenge ini, #AdaBanyakLook bersama Rachel Goddard, #AdaBanyakTawa bareng Raditya Dika, #AdaBanyakEpicMoment bareng Dylan Pros, dan #AdaBanyakRasa bareng Tanboy Kun. Kamu bisa melihat syarat dan ketentuan yang diberikan melalui Instagram @myXL.

Agar kuota saat streaming YouTube Shorts enggak boros, kamu bisa berlangganan paket YouTube Shorts Unlimited dengan harga Rp 1 dari XL.

Untuk berlangganan, kamu perlu mengunduh aplikasi myXL dari smartphone, lalu klik banner Promo atau pilih menu XL Store. Setelah menu terbuka, aktifkan paket Unlimited YouTube Shorts Rp 1 lalu tunggu hingga kuota muncul di menu utama. Voila! Kuota unlimited XL sudah bisa kamu nikmati.

Untuk informasi lebih lanjut tentang paket Unlimited Shorts Rp 1, kunjungi https://www.xl.co.id/id/mobile/prabayar/promo-detail/youtube-shorts.

Editor : Hai

Latest