Follow Us

Marak Kasus HIV AIDS Mahasiswa, Dosen UM Surabaya: Hindari Aplikasi Kencan dan Seks Bebas

Tanya Audriatika - Kamis, 01 September 2022 | 16:15
Marak kasus HIV AIDS, berikut pesan Dosen UM Surabaya untuk mahasiswa
Dok. laman UM Surabaya

Marak kasus HIV AIDS, berikut pesan Dosen UM Surabaya untuk mahasiswa

Ia menjelaskan, masa antara terinfeksi HIV dengan kemunculan antibodi yang dapat terdekteksi tiga sampai 12 minggu.

Bahkan banyak orang yang nggak bergejala meskipun sudah terinfeksi dari 3 sampai 10 tahun.

“Untuk itu agar terhindar dari virus HIV yang berbahaya bagi masa depan mahasiswa, hindari penggunaan aplikasi kencan karena dapat meningkatkan aktifitas seks, dan hindari hubungan seksual di luar ikatan emosional,” pungkasnya.

Idham berpesan, para mahasiswa harus mampu membuat keputusan-keputusan yang nggak merugikan kesehatan diri sendiri. (*)

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular