Bagi setiap penggemar serial manga JoJo's Bizarre Adventure yang terbit sejak tahun 1987, season baru adaptasi anime-nya menjadi salah satu yang paling ditunggu di tahun 2022!
Season 5inimengambil judul JoJo's Bizarre Adventure: Stone Oeanyang dimulai pada bulan Januari 2022.
Anime ini didistribusikan dengan 12 episode di Netflix sebelumnya dan dengan tambahan 12 episode di musim gugur.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Anime Seru yang Wajib Ditonton Versi Fatin Shidqia
3.The Orbital Children
Sebagai salah satu platform streaming terbesar, Netflix menawarkan serial anime baru lebih awal dari tempat lain.
Kali ini mereka merilis judul animeThe Orbital Childrenpada bulan Januari dan Februari 2022.
Anime sci-fi yang disutradarai oleh Mitsuo Iso ini terdiri dari 6 episode yang dibagi menjadi dua bagian.
The Orbital Children berlatar di stasiun luar angkasa pada tahun 2045, di mana 5 anak ditinggalkan.
Baca Juga: Anime Klasik UFO Robot Grendizer Kembali Diproduksi di Tahun 2023!