Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Dia Dua Gitaris Favorit Dave Grohl dan Cerita di Baliknya!

Tim Redaksi - Sabtu, 23 Juli 2022 | 12:05
Dari banyak musisi favoritnya, Dave Grohl menyebut Jimmy Page dan Ry Cooder sebagai gitaris favoritnya.
Wikimedia Commons

Dari banyak musisi favoritnya, Dave Grohl menyebut Jimmy Page dan Ry Cooder sebagai gitaris favoritnya.

“Keberanian semacam itulah yang paling saya hormati dalam diri para musisi.Bukan kesempurnaan atau kemampuan teknis apa pun yang bersih.Guesangat suka melihat musisi di ambang kehancuran.Dia melakukannya dengan cara yang paling indah,” kata Dave Grohl.

Baca Juga: Dari Led Zeppelin hingga Sex Pistols, Ini 6 Band yang Mengubah Hidup Dave Grohl!

Seperti mimpi jadi kenyataan, di tahun 2008 Dave Grohl dan Foo Fighters pernah bermain langsung dengan Jimmy Page di Stadion Wembley.

Di panggung itu mereka membawakan lagu 'Rock and Roll' dengan mendiang Taylor Hawkins tampil sebagai vokalis.

Disusul lagu 'Ramble On' dengan pengisi suara Dave Grohl.

Jimmy Page adalah salah satu gitaris berpengaruh dan sukses sepanjang masa.

Bersama Led Zeppelin, Jimmy Page telah menjual sekitar 200 hingga 300 juta rekaman di seluruh dunia.

Baca Juga: Bareng Paul McCartney dan Bruce Spingsteen, Ini Panggung Pertama Dave Grohl Sejak Kematian Taylor Hawkins!

2. Ry Cooder

“Yang sudah dibilang, ada rekaman instrumental oleh legenda Amerika bernamaRy Cooder.Dia mencetak film berjudul Paris, Texasdi tahun 80-an.Soundtrack film itu adalah album favorit saya sepanjang masa," kata Dave Grohl.

Lahir di Los Angeles, California pada tahun 1947, Ry Cooder adalah multi-instrumentalis, penulis lagu, produser dan penulis skor film.

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x