Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jarang diketahui Orang, Ini Versi Asli 5 Lagu Band Lain yang Pernah Dicover Nirvana!

Tim Redaksi - Kamis, 23 Juni 2022 | 18:00
Ini 5 lagu band lain yang dicover Nirvana hingga jadi populer.
Twitter @bbcpress

Ini 5 lagu band lain yang dicover Nirvana hingga jadi populer.

HAI-Online.com-Jarang diketahui orang lain, kesuksesan Nirvana nggak cuma saat memainkan lagu-lagu milikinya, tetapi juga lagu band lain yang pernah dicover mereka.

Nggak cuma memainkan lagunya sendiri, Nirvana juga seringmenyanyikan lagu band lain di panggung secara fulset ataupun akustik.

Tapi tahu nggak sih apa aja lagunya dan gimana sihversi asli lagunya?

Nah ini nih, 5 lagu band lain yang pernah dinyanyikan ulang oleh Nirvana! Check this out!

Baca Juga: Herman Li: Kurt Cobain Adalah Salah Satu Gitaris Terbaik di Dunia!

The Man Who Sold The World – David Bowie

Lagu ini adalah salah lagu dari album ketiga David Bowie yang dirilis dengan judul yang sama.

Lagu ini telah dirilis David Bowie pada tahun 1970 jauh sebelum Nirvana menyanyikan ulang di panggung MTV Unplugged, 1993.

Nggak cuma dinyanyikan versi akustik aja loh, lagu ini juga beberapa kali dibawakan Nirvana dengan set full band.

Where did You Sleep Last Night? – Lead Belly

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x