- Feby Putri, Fiersa Besari - Runtuhdiputar lebih dari 70 juta kali sampai hari ini
- Rizky Febian - Hingga Tua Bersamadiputar lebih dari 27 juta kali sampai hari iniPenyanyi pop yang populer melalui single perdananya “Kesempurnaan Cinta” yang dirilis pada tahun 2015 ini kembali meluncurkan single hit pada bulan April lalu. Lagu “Hingga Tua Bersama” tak kalah populer dengan lagu-lagu Rizky lainnya yang berhasil memukau pendengar, seperti “Cukup Tau” dan “Sweet Talk”. Lagu ciptaan Fery Hudaya ini bercerita tentang janji seseorang untuk mencintai pasangannya hingga tua. Mengusung tema dan lirik yang relatable dengan pendengar, lagu ini dibawakan dengan merdu oleh suara khas Rizky Febian.
Lagu Teratas dalam Spotify Charts Indonesia (Berdasarkan Kota)
Berikut ini merupakan daftar lagu teratas dalam minggu ini berdasarkan local pulse dari tiap kota.
- Bandung:Ade Astrid - 2 Lalakidiputar lebih dari 140,3 ribu kali sampai hari ini
- Jakarta: Keisya Levronka - Tak Ingin Usaidiputar lebih dari 7,2 juta kali sampai hari ini
- Makassar: Vania - Puadai Pappoji Ko Mappojiki diputar lebih dari 214 ribu kali sampai hari ini
- Medan: Osen Hutasoit - Tarpaimadiputar lebih dari 205 ribu kali sampai hari ini
- Semarang: Denny Caknan - Satru 2diputar lebih dari 673 ribu kali sampai hari ini