Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Andreas Arianto Gandeng Kai Mata di Single Bertajuk 'Falling Up'!

Nada Aprillia - Selasa, 17 Mei 2022 | 16:51
Andreas Arianto
rdmusic

Andreas Arianto

Sebenernya ini bukan kali pertama bagi Andreas melakukan kolaborasi dalam menulis lagu. Karena komposer musik satu ini pada dasarnya emang seneng saat ada penulis lagu lain yang ngasih nyawa baru, serta perspektif yang beda di dalam karyanya.

Begitupula bagi Kai, saat mendengarkan versi instrumental dari 'Falling', dia mampu merasakan dirinya terbawa melayang ke atas, "Layaknya gelembung udara yang terbawa naik dari dasar gelas minuman bersoda," ujar vokalis dan penulis lagu yang udah merilis 1 album dengan 6 single sejak 2018 ini.

Perasaan tersebutlah yang diterjemahkan oleh Kai dalam karya kolaborasi ini.

Baca Juga: Karena Cinta Hal yang Relatable, Soundwave Hadirkan 'Love Me You Do'

Nggak cuma mereka berdua yang terlibat dalam proses perampungan single ini, ada juga sosok Hari Kurnia yang dipercaya untuk proses mixing dan mastering.

Kalo lo penasaran mau dengerin karya mereka ini, lo udah bisa nimati di seluruh digital streaming platform yang ada ya! (*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x