Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Simple Plan Bantu Ukraina Lewat Video Klip Single Baru, Krunya Asli Ukraina Semua!

HAI Internship - Minggu, 24 April 2022 | 15:00
Simple Plan, 'Harder Than It Looks'
Simple Plan

Simple Plan, 'Harder Than It Looks'

Melalui single dan musik video “Wake Me Up (When This Nightmare’s Over)”, Simple plan akan mendonasikan semua uang yang dihasilkan dari viewers lewat UNICEF Ukraine Emergency Appeal.

Nggak sampai disitu saja, ternyata Simple Plan juga akan mendonasikan sebagian dari hasil penjualan tiket tur terbarunya melalui Simple Plan Foundation.

Untuk memberi kelancaran dalam penggalangan dana, Simple Plan akan berkolaborasi dengan sejumlah organisasi Ukraina, seperti Canada-Ukraine Foundation dan Ukrainian Congress Committee of America (UCCA).

Single ini termasuk dalam album terbaru Simple Plan yang berjudul “Harder Than It Looks” dan bisa lo tonton pada 6 Mei 2022 mendatang.

Jadi catat tanggalnya di kalender lo ya!

(Ariella Kinari)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x