Di dalam sel epitel usus kecil kucing bisa berlangsung daur seksual dan aseksual yang menghasilkan ookista yang akan dikeluarkan bersama dengan kotoran kucing. Kotoran kucing inilah yang kemudian bisa menyebabkan toksoplasmosis.
Nah, itulah penjelasan dokter mengenai mitos bulu kucing yang bisa bikin mandul. Semoga informasi tadi bisa bermanfaat buat kalian. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul"Benarkah Bulu Kucing Bisa Bikin Mandul? Ini Penjelasan Dokter"