Follow Us

Catet Nih 5 Beasiswa S1 Luar Negeri yang Bisa Kamu Daftar Meski Belum Lulus SMA/SMK

Hanif Pandu Setiawan - Sabtu, 22 Januari 2022 | 09:05
Ilustrasi Kuliah di Amerika
pxhere.com

Ilustrasi Kuliah di Amerika

2. Chinese Government Scholarship

Pendaftaran: November 2021-Februari 2022

Salah satu negara paling berpengaruh di dunia ini memiliki beasiswa penuh bagi mahasiswa internasional, termasuk Indonesia, dengan cakupan biaya pendidikan, biaya akomodasi, asuransi kesehatan hingga tunjangan hidup per bulan.

Persyaratan:

  • Maksimal usia 25 tahun untuk jenjang S1
  • Surat rekomendasi
  • Legalisir ijazah dan transkrip
  • Rencana studi
  • Formulir pemeriksaan fisik
  • Fotokopi paspor
  • Sertifikat TOEFL/IELTS
3. Mitsui Bussan Scholarship

Pendaftaran: 17 Januari 2022 - 18 Februari 2022

Ini dia beasiswa yang diraih Jerome Polin. Beasiswa ini merupakan hasil kerja sama antara yayasan Mitsui & Co.Ltd dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek).

Selain pendanaan penuh, beasiswa ini juga menyediakan kelas bahasa Jepang selama 1,5 tahun.

Persyaratan:

  • Belum berusia 20 tahun pada 1 April 2022
  • Fotokopi KTP
  • Pasfoto terbaru
  • Transkip nilai yang dilegalisir
  • Surat rekomendasi dari kepala sekolah
  • Surat persetujuan orangtua
Baca Juga: Swinburne University of Technology Australia Buka Beasiswa untuk S1-S2 2022

4. MEXT Scholarship Embassy Track

Pendaftaran: Sekitar Maret-April 2022

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest