Follow Us

Serupa tapi Nggak Sama, Ini Perbedaan Ramen dengan Udon

Hanif Pandu Setiawan - Senin, 01 November 2021 | 20:25
Meski sama-sama makanan dari Jepang, ramen dan udon itu beda, lho.
Wikimedia

Meski sama-sama makanan dari Jepang, ramen dan udon itu beda, lho.

Sedangkan untuk udon, kaldu biasanya dibuat dengan cara memasak sayuran dan bumbu khas dari Jepang, yaitu dashi dan mirin.

Udon juga punya banyak macam-macam kaldu yang bisa kita pilih, seperti kake udon, miso nikomi udon, curry udon, udon suki, dan yaki udon.

Baca Juga: Inilah Perbedaan Kopi Arabika dan Robusta yang Perlu Kamu Ketahui

3. Topping

Meski sekilas penyajian topping ramen dan udon terlihat sama, tapi sebenarnya tetap ada perbedaan dari keduanya.

Untuk ramen, kita akan menggunakan telur rebus sebagai topping yang bisa membuat kuahnya menjadi kekuningan.

Sebaliknya, udon nggak selalu menggunakan topping telur. Alhasil, kuahnya tetap bisa berwarna bening.

Jadi itulah perbedaan antara ramen dan udon yang harus lo tahu biar nggak salah pesen saat mampir ke restoran Jepang, guys. (*)

Baca Juga: Inilah Perbedaan SPBU Pertamina Warna Merah, Biru dan Hijau yang Perlu Kamu Tahu

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "3 Beda Ramen dan Udon, Makanan Berkuah Khas Jepang yang Populer"

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest