Selain itu, bukan hanya Jared Leto saja, poster pemeran lainnya juga telah dibagikan melalui media sosial. Ada Lady Gaga, Adam Driver hingga Al Pacino muncul dalam foto terbaru yang bernuansa glamour tahun 1990-an.
Film House Of Gucci dijadwalkan rilis di bioskop pada 26 November 2021.
Baca Juga: Pemeran Regan MacNeil Belum Jelas Bakal Kembali Main di Film Baru 'The Exorcist'