Follow Us

Jangan Mandi Kalo Lo Lagi Dalam 3 Kondisi Ini, Bisa Mati, Sob!

Bagas Rahadian - Kamis, 18 Maret 2021 | 20:00
Ilustrasi nyanyi di kamar mandi
iStockphoto

Ilustrasi nyanyi di kamar mandi

Namun disarankan untuk mandi dengan menggunakan air yang suhunya hangat dan sebaiknya tidak menggunakan air dingin.

Tujuannya adalah agar suhu air yang digunakan untuk mandi sama dengan suhu badan lo yang saat itu sedang tinggi.

Baca Juga: Indonesia Dipaksa Mundur dari All England, Ricky Soebagdja Beri Penjelasan

3. Setelah Selesai Berolahraga

Setelah selesai olahraga, tubuh akan terasa panas dan jantung akan berdetak dengan lebih cepat.

Tubuh juga akan berkeringat setelah berolahraga, yang membuat tubuh jadi ingin segera mandi.

Meski sudah berkeringat, sebaiknya lo tidak langsung mandi setelah olahraga.

Langsung mandi setelah berolahraga akan membuat pembuluh darah jadi melebar dan membuat tubuh jadi rentan terkena penyakit.

Maka dari itu, sebaiknya tunggu beberapa saat, sampai suhu tubuh, detak jantung, dan kondisi tubuh kembali seperti semula, baru kemudian mandi. (*)

Artikel ini telah tayang di laman Bobo dengan judul 'Hindari Mandi saat Tubuh Mengalami Berbagai Kondisi Ini, Salah Satunya Setelah Berolahraga'

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest