Game 2
RRQ: Vynn - Lunox, Skylar - Wanwan, Alberttt - Harley, R7 - Baxia, Psychoo - Paquito.
EVOS: Clover - Esmeralda, Rekt - Angela, Luminaire - Mathilda, Ferxiic - Yi Sun Shin, Antimage - Chou.
Sejak awal game RRQ sudah bermain agresif. Keduanya bermain sangat intensif pada early game. RRQ R7 yang menggunakan Baxia mampu mencounter Esmeralda milik EVOS Clover dengan sangat baik, bahkan beberapa kali Esmeralda harus mati.
Pada menit 9, teamfight terjadi di lane bawah RRQ Hoshi dan berhasil dimenangkan EVOS dengan membunuh 4 hero. EVOS Luminaire yang menggunakan Mathilda bermain sangat baik, bahkan damagenya sangat sakit. Pada menit 11, teamfight terjadi di base utama RRQ Hoshi dan membunuh semua pemain RRQ.
Skill luar biasa ditunjukkan EVOS Ferxiic yang bisa membunuh 4 hero (Maniac) dengan menggunakan Yi Sun Shinnya. RRQ langsung end game dan berhasil menang. Skor 2-0 untuk EVOS.
MVP: EVOS Luminaire.
Pada pekan ketiga hari ke-3, Minggu (14/3/2021) bakal menampilkan 2 laga yang nggak kalah seru. Berikut ini jadwal pekan ketiga hari ketiga MPL Season 7:
GEEK vs ONIC - 14.30 WIBRRQ vs GFLX - 17.00 WIB
Baca Juga: Hasil Lengkap Pekan Ketiga Hari ke-1 MPL Season 7, ONIC Gagal Menang