Follow Us

Waspada, Pembuluh Darah yang Tampak Jelas Ternyata Menunjukkan 5 Kondisi Tubuh Ini

Alvin Bahar - Sabtu, 29 Agustus 2020 | 15:00
Pembuluh darah terlihat jelas
hellosehat.com

Pembuluh darah terlihat jelas

Inilah sebabnya mengapa orang di usia lanjut memiliki pembuluh darah yang menonjol di tangan, kaki dan bagian tubuh lainnya.

Selain itu, beberapa orang memiliki vena yang terletak lebih dekat ke permukaan kulit mereka.

2. Tubuh kurang lemak, vena akan lebih menonjol

Lemak tubuh yang rendah juga bisa jadi alasan bagi pembuluh darah untuk terlihat.

Orang kurus memiliki lapisan lemak yang tipis di bawah kulitnya.

Lapisan lemak ini nggak dapat sepenuhnya menutupi pembuluh darah.

Hal inilah yang membuat pembuluh darah vena jadi lebih menonjol dan terlihat.

Baca Juga: Bakal Hadir Layanan WIFI Gratis di Jakarta, Pak Anies: Biar Lebih Banyak Konten Kreator

3. Bisa menonjol setelah olahraga

Muncul urat-urat selama atau setelah olahraga itu adalah hal yang wajar, kok.

Saat berolahraga, otot kita bekerja dan mendorong pembuluh darah ke permukaan kulit lalu membuatnya terlihat.

Setelah berolahraga, otot-otot pun akan ditarik kembali dan pembuluh darah jadi kurang terlihat.

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest