Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

10 Rekomedasi MV Animasi Keren dari Para Musisi dan Band di Tahun 2020

Bagas Rahadian - Selasa, 18 Agustus 2020 | 18:15
Video klip animasi tahun 2020
Bandwagon

Video klip animasi tahun 2020

Kental dengan nuansa khas meme, mv 'The Birtday Party' dari The 1975 dibuat dalam bentuk ala gim virtual reality di mana penonton akan melihat sekilas seluruh band sebagai avatar, bersama hasil sinematik lainnya.

9. The Strokes - Ode To The Mets

Usai merilis video animasi dengan vibe 80's dalam 'At The Door', The Stroke muncul kembali dengan format serupa melalui video klip 'Ode To The Mets'.

Digarap oleh delapan animator, mv ini menyajikan visualisasi yang seakan membawa penonton melintasi ruang dan waktu, seperti zaman prasejarah, gimnasium sekolah menengah yang kosong, dan lanskap apokaliptik.

10. Stephanie Poetri - Straight To You

Nggak bisa melanjutkan proses syuting mv karena virus corona, penyanyi 88rising berdarah Amerika-Indonesia, Stepahanie Poetri menyajikan mv dari single 'Staright To You' dalam konsep yang unik dan menggemaskan.

Video klip terseut mengambil konsep layaknya grafis piksel video gim survival tempo dulu.(*)

Editor : Hai

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x