Follow Us

Susah Nahan Hasrat Ngemil Saat Malam? Ikutin Nih Tips Mengatasinya

Dio Firdaus - Senin, 16 Desember 2019 | 19:30
Makan Malam Hari Picu Kerusakan Otak

Makan Malam Hari Picu Kerusakan Otak

HAI-ONLINE.COM- Ayo coba jujur sama HAI, siapa yang di sini suka diem-diem ngemil malem-malem?

Nggak bisa dipungkiri lagi, hasrat ngemil saat malam hari terlebih saat begadang memang sangat besar. Tapi pastinya kamu tau kan kalau itu bukan kegiatan yang bagus untuk tubuh?

Selain bisa menambah kadar gula bertambah, makan di malam hari bisa merusak sistem pencernaan tubuh kita dan bisa membawa banyak penyakit.

Buat yang mau berhenti dari kebiasaan buruk ini, HAI punya tipsnya nih sob. Kalau mau tau langsung aja nih simak!

1. Hindari Melewatkan Sarapan

Usai bangun tidur, kadar gula dalam darah biasanya rendah. Hal ini bisa memicu hormon rasa lapar.

Jika kita melewatkan sarapan, ini hanya akan membuat kita kelaparan dan cenderung memilih menu makanan yang tak sehat di jam makan berikutnya.

Melewatkan sarapan juga membuat kita kurang mendapatkan nutrisi dan kalori yang dibutuhkan oleh tubuh.

2. Perbanyak Konsumsi Protein

Protein adalah komponen penting setiap sel dalam tubuh sekaligus membantu dalam pembentukan enzim, hormon, dan bahan kimia tubuh lainnya.

Selain itu, protein juga bisa meningkatkan rasa kenyang dan mendorong pembakaran lemak dalam tubuh kita.

Halaman Selanjutnya

3. Hindari Minuman Manis
1 2

Source : bobo

Editor : Alvin Bahar

Baca Lainnya

Latest