Follow Us

3 Spesies Binatang Punah yang Ingin Dihidupkan Kembali oleh Ilmuwan

Fadli Adzani - Minggu, 28 April 2019 | 10:45
Mammoth yang ada sekitar 400 ribu tahun lalu di Asia Timur
mirror.co.uk

Mammoth yang ada sekitar 400 ribu tahun lalu di Asia Timur

2. Badak Berbulu

Badak Berbulu
Extinct Animals Org

Badak Berbulu

Selama ini, badak dianggap sebagai hewan yang kulitnya keras dan tidak berbulu. Hewan yang diambang kepunahan itu sekarang dilindungi banget!

Dulu, terdapat spesies badak berbulu, yang memiliki tanduk sangat besar. Badak berbulu merupakan salah satu hewan yang sudah punah belasan ribu tahun yang lalu.

Namun pada 2015, seorang pengusaha sedang berjalan-jalan di Siberia, di mana ia menemukan bangkai bayi badak berbulu yang kondisinya masih sangat sempurna.

Ilmuwan pun berpikiran untuk mengembalikan hewan ini lagi dengan DNA-nya, namun sayang, badak betina yang cocok untuk bisa melahirkan badak berbulu adalah badak Sumatra, yang kini sudah sangat sedikit jumlahnya.

3. Mammoth

Fosil Mammoth
Google

Fosil Mammoth

Mammoth merupakan lambang dari Zaman Batu Es yang ada di bumi ini puluhan ribu tahun yang lalu. Sama seperti badak berbulu, banyak bangkai dan fossil dari mammoth yang ditemukan di Siberia. Maka dari itu, para peneliti bisa menemukan DNA dari mammoth dan kemudian berusaha untuk melahirkan kembali mammoth lewat perut gajah.

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest