Follow Us

Toko Buku di Italia Ini Bisa Tukarkan Sampah Daur Ulang dengan Buku

Ricky Nugraha - Rabu, 20 Februari 2019 | 20:00
Toko buku di Italia yang menukar sampah daur ulang dengan buku
WEF - Facebook / Ex Libris Café

Toko buku di Italia yang menukar sampah daur ulang dengan buku

"Bayangkan ini menjadi menjadi permainan yang mendunia: setiap anak di seluruh dunia menukarkan botol plastik dan kaleng minuman dengan buku. Ini akan berdampak nggak cuma bagi mereka sekarang namun juga untuk masa depan mereka," jelas Gentile.

Ia menambahkan, "Aku tahu ini hanya mimpi, tapi mengapa nggak dilakukan?"

Baca Juga : Awas! Artikel di Wikipedia Ternyata Ada yang Hoaks Juga Lho, Ini Buktinya

Wah, cara yang menarik nih, mungkin bisa juga diterapkan di Indonesia buat meningkatkan kesadaran anak-anak sejak dini.

Source : Kompas.com

Editor : Hai

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest